Delapan Orang Pelaku Kisruh Di Amankan Polisi.

Media Buser Presisi

Media Buser Presisi
Ungkap Fakta Melalui Berita

Berita Terkini

Sigap..!! Koramil 05/Pasar Kliwon Bantu Bersihkan Reruntuhan Rumah Warga Yang Terkena Musibah

Surakarta - Anggota Koramil 05/Pasar Kliwon Kodim 0735/Surakarta dipimpin langsung oleh Danramil Kapten Kav Supriyanto bersama dengan warga ...

Postingan Populer

Jumat, 15 Maret 2024

Delapan Orang Pelaku Kisruh Di Amankan Polisi.


Aceh Timur/Www Buser Presisi.Com.

Polres Aceh Timur telah mengamankan sebanyak delapan orang di duga sebagai pelaku kisruh di saat Musyokab KONI  berlangsung.

Kasat Reskrim Polres Aceh Timur Iptu Muhammad Rizal mengatakan bahwa,pihaknya telah mengamankan delapan orang terduga sebagai pelaku perusakan fasilitas sekretariat milik KONI Aceh Timur.

Mereka di Amankan atas laporan FD selaku korban  terkait pengrusakan dan penganiayaan.

Firman Dandy selaku ketua KONI Aceh Timur mengaku telah di aniaya oleh mereka pada tanggal 12 Mart 2024 tepatnya di sekretariat KONI Idi Aceh Timur.
Terang Muhammad Rizal.

Masih kata Muhammad Rizal,iaNya enggan untuk menyebutkan inisial pria tersebut,karena ke delapan orang itu saat ini masih di periksa di Mapolres.

Tunggu aja nanti pasti akan kami sampaikan lewat konferensi PERS dalam waktu dekat.Ungkap Muhammad Rizal.

Sebelumnya di beritakan Musyawarah Olah Raga Kabupaten( Musyokab) Komite Olah Raga Nasional Indonesia(KONI) Aceh Timur di warnai kericuhan,insiden tersebut terjadi sekira pukul 16'30 wib sore.

Iya benar,ucap Muhammad Rizal,menurut informasi yang di terima oleh pihak kepolisian bahwa,kericuhan itu terjadi akibat adanya perdebatan,sehingga terjadi pelemparan kursi ke pimpinan rapat.Pungkas Muhammad Rizal.


Sorotan : Isa.Iamail.
Sumber AJNN.

0 comments:

Posting Komentar